Xiaomi Mungkin Luncurkan Mobil Listrik Redmi dengan Harga Lebih Terjangkau - Beritasatu

 Table of content

Xiaomi Mungkin Luncurkan Mobil Listrik Redmi dengan Harga Lebih TerjangkauXiaomiMobil Listrik Xiaomi SU7Mobil Listrik RedmiRedmiMobil ListrikBERITA TERKAITPabrikan Kendaraan Listrik VinFast Tanam Investasi US$ 500 Juta di IndiaIklan Tesla Cybertruck Tak Terbukti karena Hanya Menempuh Jarak 254 MilPengguna Kendaraan Listrik Makin Banyak, Transaksi SPKLU Meningkat 400 PersenSpesifikasi Terbaru Mobil Listrik New MG ZS EV dan MG 4 EV Diumumkan Pekan Depan5 Mobil Listrik Terbaik 2023, Ada Tesla, BMW, hingga VolkswagenTernyata Ini Alasan Konsumen Indonesia Pilih Mobil TiongkokBERITA LAINNYAPolisi Tetapkan 17 Tersangka Pengeroyokan Santri hingga Tewas di BlitarPresiden Jokowi Resmikan Jembatan Cisadane di Kota TangerangTKN: Anies Ingin Kalahkan Prabowo dengan Cara Tidak TerhormatXiaomi Mungkin Luncurkan Mobil Listrik Redmi dengan Harga Lebih TerjangkauHirup Udara Bebas, Saipul Jamil Petik Pelajaran IniOknum ASN Dishub Jakarta Diciduk Setelah Cabuli Anak 11 TahunCemburu, Buruh Tambak Bakar Rumah Pacarnya di TarakanCaleg DPR dari Gerindra Tewas Terlindas Truk di Gresik6 Sosok Legenda Bulu Tangkis Indonesia Jadi Mentor Tim Ad Hoc Olimpiade Paris 2024Mengenal Apa Itu Food Estate yang Bisa Sejahterakan Petani Indonesia?Masalah Rumah Tangga Jadi Alasan Ibra Azhari Kembali Pakai Sabu-sabuPolisi Bekuk Ibu Muda yang Buang Bayi dengan Gelang Nama di Pasar BangkalanAkhirnya Saipul Jamil Bisa Hirup Udara BebasKorban Tewas Gempa Jepang Melonjak 168 Orang, 323 Masih Hilang8 Tips Memilih Pakaian Sebelum Bertemu Calon Mertua
www.beritasatu.com
Xiaomi Mungkin Luncurkan Mobil Listrik Redmi dengan Harga Lebih Terjangkau
Senin, 8 Januari 2024 | 19:52 WIB
H
H
Penulis: Herman | Editor: HE
URL berhasil di salin.
Xiaomi SU7
Xiaomi SU7 (Arenaev)

Jakarta, Beritasatu.com - Xiaomi telah merambah pasar kendaraan listrik dengan meluncurkan mobil listrik pertama mereka, yaitu Xiaomi SU7. Seusai peluncuran SU7 di Tiongkok pada pekan lalu, rumor tentang kemungkinan hadirnya mobil Redmi dengan harga yang lebih terjangkau terus berkembang.

ADVERTISEMENT

Di pasar smartphone, Xiaomi dikenal menyediakan produk premium melalui merek utamanya, sementara merek anak perusahaan seperti Redmi dan Poco menawarkan opsi perangkat yang lebih ekonomis.

Dilansir dari Gizmochina, Senin (8/1/2024), Xiaomi secara resmi telah merespons spekulasi tersebut melalui akun Weibo resmi mereka. Ditegaskan pihak Xiaomi, dalam dunia kendaraan listrik, pengaturan seperti halnya di pasar smartphone belum tersedia, setidaknya untuk saat ini.

ADVERTISEMENT

“Kami tidak memiliki rencana untuk meluncurkan mobil Redmi. Saat ini, fokus utama kami adalah produksi dan penjualan mobil pertama kami, Xiaomi SU7,” tulis pihak Xiaomi.

CEO Xiaomi, Lei Jun juga memberikan tanggapan langsung terhadap beberapa pertanyaan di bagian komentar Weibo. Salah satunya berkaitan dengan harga mobil

"Saya sangat yakin bahwa Xiaomi SU7 saat ini tidak memiliki pesaing dalam kisaran harga, dan kami lebih memilih untuk tetap realistis daripada menetapkan tujuan yang tidak realistis," tulis Lei Jun.

Meskipun demikian, ia membantah rumor mengenai harga Xiaomi SU7 yang sudah banyak berseliweran di internet.

"Harga yang telah beredar semuanya palsu. Kami belum menetapkan harga final," tegasnya. 

Simak berita dan artikel lainnya diGoogle News

Ikuti terus berita terhangat dari Beritasatu.com via whatsapp

Bagikan
URL berhasil di salin.

BERITA TERKAIT

Pabrikan Kendaraan Listrik VinFast Tanam Investasi US$ 500 Juta di India

Pabrikan Kendaraan Listrik VinFast Tanam Investasi US$ 500 Juta di India

OTOTEKNO
Iklan Tesla Cybertruck Tak Terbukti karena Hanya Menempuh Jarak 254 Mil

Iklan Tesla Cybertruck Tak Terbukti karena Hanya Menempuh Jarak 254 Mil

OTOTEKNO

Baca Juga

Komentar

 Pusatin Tekno 


 Postingan Lainnya 

Opsi Media Informasi Group

Baca Juga (Konten ini Otomatis dan tidak dikelola oleh kami)