Friday
7Nov2025
Sosial Media
powered by Surfing Waves
0
Ingin Cepat Kaya? Kerja, Jangan Judi - Kumpulan Informasi Teknologi Hari ini, Setiap Hari Pukul 16.00 WIB
Home Featured

Ini Fitur dan Kelebihan Samsung Galaxy A06 5G, Hanya 2Jutaan! - Radar Banyumas

3 min read

 Gadget, Smartphone,

Ini Fitur dan Kelebihan Samsung Galaxy A06 5G, Hanya 2Jutaan!

Ini Fitur dan Kelebihan Samsung Galaxy A06 5G, Hanya 2Jutaan! - Radar Banyumas | Opsitek-1
Ini Fitur dan Kelebihan Samsung Galaxy A06 5G, Hanya 2Jutaan! - Radar Banyumas | Opsitek-2

RADARBANYUMAS.CO.ID - Samsung kembali menarik perhatian pasar ponsel Indonesia dengan meluncurkan perangkat terbaru dari lini A Series, yaitu Samsung A06 seri 5G. Sebelumnya, seri A06 4G sudah rilis di tahun 2024 lalu.

Ponsel ini menjadi alternatif menarik bagi pengguna yang mencari smartphone 5G dengan harga terjangkau. Dengan banderol mulai dari Rp2 jutaan, Samsung A06 5G langsung mencuri perhatian karena menghadirkan spesifikasi mumpuni di kelas entry-level.

Samsung A06 5G ditujukan bagi generasi muda, pelajar, dan para profesional yang membutuhkan koneksi cepat serta performa stabil untuk aktivitas sehari-hari. Meskipun harganya ramah di kantong, kualitas yang ditawarkan tetap mengesankan.

Smartphone ini dipersenjatai dengan prosesor MediaTek Dimensity 6300, yang dikenal efisien dalam menjalankan berbagai aktivitas digital seperti media sosial, browsing, hingga bermain game ringan tanpa kendala.

Instagram Luncurkan Fitur “Watch History” untuk Reels, Pengguna Bisa Menemukan Video Favorit yang Hilang - Selular.id Baca juga Instagram Luncurkan Fitur “Watch History” untuk Reels, Pengguna Bisa Menemukan Video Favorit yang Hilang - Selular.id

BACA JUGA:Samsung Galaxy A06 5G, Pilihan Pasti Buat Pelajar, Content Creator, dan Gamer!

BACA JUGA:Realme Note 50 atau Samsung Galaxy A06? Ini Perbandingan Lengkap Fitur dan Harga

Salah satu daya tarik utama dari Samsung A06 5G adalah komitmen jangka panjang terhadap pembaruan perangkat lunak. Pengguna dijanjikan mendapatkan pembaruan sistem operasi hingga empat generasi serta update keamanan selama empat tahun, menjadikannya pilihan yang layak untuk penggunaan dalam jangka panjang.

Ini Fitur dan Kelebihan Samsung Galaxy A06 5G, Hanya 2Jutaan!

Huawei mungkin kerjakan kacamata AR/VR dengan pengontrol cincin pintar - ANTARA News Baca juga Huawei mungkin kerjakan kacamata AR/VR dengan pengontrol cincin pintar - ANTARA News

Secara visual, Samsung A06 5G tampil dengan desain minimalis yang tetap elegan. Dimensinya cukup nyaman digenggam, dengan ukuran 167,3 x 77,3 x 8 mm dan bobot 191 gram. Pada bagian depan, terdapat layar PLS LCD berukuran 6,7 inci dengan resolusi HD+ yang mendukung refresh rate 90Hz.

Layarnya memiliki tingkat kecerahan hingga 800 nits, menjadikannya tetap nyaman digunakan meski di bawah sinar matahari langsung.

Dalam hal fotografi, Samsung A06 5G dibekali kamera utama 50MP yang dipasangkan dengan lensa depth 2MP untuk menghasilkan efek bokeh. Sementara itu, kamera depan 13MP cukup mumpuni untuk kebutuhan video call dan selfie dengan hasil yang tajam dan terang.

BACA JUGA:Kelebihan dan Kekurangan Samsung Galaxy A06, Wajib Tahu Sebelum Beli!

BACA JUGA:Samsung Galaxy A06 5G Rilis! Apakah HP Ini Layak Dibeli?

Performa Andal di Kelasnya

Didukung oleh chipset MediaTek Dimensity 6300, kinerja Samsung A06 5G termasuk solid untuk smartphone di rentang harga Rp2 jutaan. Chipset ini dibuat dengan teknologi fabrikasi 6nm yang efisien dalam konsumsi daya.

Prosesor octa-core di dalamnya memiliki kecepatan hingga 2,4GHz, sementara GPU Mali-G57 MC2 mendukung pengolahan grafis yang cukup baik untuk penggunaan sehari-hari hingga hiburan ringan.

Komentar
Additional JS